Senin, 09 November 2009

Blogroll Dengan Text Bergerak

Pada penjelasan sebelumnya telah saya jelaskan tentang membuat blogroll, kali ini saya akan menjelaskan membuat blogroll dengan text yang bergerak, atau bisa di sebut dengan "Marquee" Begini caranya :.....
1. Pasang kode dibawah ini di element halaman kamu ==> Add a Gadget ==> HTML /Javascript)


<MARQUEE align="center" direction="up" height="100" scrollamount= "2" onmouseover='this.stop()' onmouseout='this.start()' width="95%" >

#link1 <br />
#link2 <br />
#link3 <br />
#link...<br />

</marquee>



Keterangan :
- Kode "up" itu menunjukan arah pergerakan, kamu bisa menggantinya dengan down, left, right
- Jika kamu menggantinya dengan pergerakan horizontal (left ato right) maka hilangkan kode
- Angka "100" menunjukkan tinggi dari kotak blogroll kamu. Semakin banyak angkanya maka semakin tinggi pula ukuran blogroll.

untuk pengisian linknya sama seperti yang telah saya jelaskan sebelumnya

0 komentar:

Posting Komentar

 
Kumpulan Tips-Tips Dan Seputar Informasi © 2009 All Right Reserved | Powered By Blogger